Salah satu perwatan favorit adalah memutihkan gigi. Kebanyakan yang ingin memutihkan gigi adalah wanita tapi tidak sedikit juga laki-laki yang minta. Ada banyak alasan kenapa mereka ingin memutihkan gigi.
Apa penyebab gigi kuning ?
Gigi kuning karena kebiasaan merokok dan minum teh dan kopi.
Kebiasaan membersihkan gigi yang kurang
Bawaan gigi kuning sejak lahir
Kenapa di Klinik gigi hasilnya lebih baik ketimbang anda hanya menggunakan pasta gigi pemutih ?
Jawabannya tentu iya karena sekarang sudah banyak beredar produk pemutih gigi di pasaran. Namun perawatan di rumah hasilnya tidak akan secepat ketika anda melakukan perawatan di klinik. Alasannya karena di klinik gigi yang canggih anda dibantu peralatan dan dokter yang canggih pula.
Berapa lama proses pemtihan gigi ?
Jawabannya tidak lebih dari satu jam. Anda tinggal duduk saja. Dokter akan melindungi gusi anda dengan lapisan anti iritasi. Selanjutnya formula pemutih dioleskan di seluruh gigi. kemudian gigi akan disinar biru yang akan membuat formula pemutih teresap baik ke email gigi. Terakhir gigi dibersihkan dan gigi anda akan menjadi putih.
Tahan Berapa lama dan berapa biaya pemutihan gigi ?
Untuk ketahanan jika anda memutihkan gigi di klinik gigi canggih akan bertahan kurang lebih 2-3 tahun. Tapi setelah pemutihan gigi anda harus tetap menjaga gigi anda dari rokok dan kebiasaan buruk yang lain. biaya pemutihan gigi saat ini berkisar antara 3,5 juta s.d 5 juta rupiah.
cara memutihkan gigi dan apa nama obat pemutih gigi |
Nah berikut adalah serba serbi tentang berapa biaya memutihkan gigi dan berapa lama ketahanannya. Cara memutihkan gigi memang tidak semudah anda membersihkan gigi di rumah sendiri. Melainkan dari segi kecepatan dalam pemutihan gigi di klinik memang lebih efektif. Obat pemutih gigi disebut juga bleaching. Perhatikan dosis dan anjuran agar tidak mengiritasi gusi jika anda mencoba sendiri memutihkan gigi di rumah.
0 Response to "Tips Cara Memutihkan Gigi Di Klinik Gigi ( Biaya, Lama Waktu, dan Tahan Berapa Lama?"
Post a Comment